Jumat, 13 Maret 2015

Manajemen Kinerja Pelatihan dan Penghargaan

Pengertian Pelatihan

Hasibuan (2010 : 69)mengatakan bahwa Pelatihan adalah suatu usaha
meningkatkan kemampuan teknis, teoritis, konseptual dan moral karyawan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan atau jabatan melalui pendidikan dan latihan.

Bella (dalam Hasibuan 2010 : 70)mengatakan bahwa pendidikan dan
latihan sama dengan pengembangan yaitu merupakan proses meningkatkan
keterampilan kerja baik teknis maupun manajerial.

Manfaat Pelatihan

Simamora (2007 : 7)mengatakan bahwa Manfaat pelatihan :

a.Meningkatkan kuantitas dan kualitas produktivitas.
b.Mengurangi waktu belajar yang diperlukan karyawan agar mencapai standar - standar kinerja yang dapat diterima.
c.Menciptakan sikap, loyalitas dan kerja sama yang lebih menguntungkan.
d.Memenuhi kebutuhan-kebutuhan dan kerja sama yang lebih menguntungkan.
e.Memenuhi kebutuhan-kebutuhan perencanaan sumber daya manusia.
f.Membantu karyawan dalam peningkatan dan pengembangan pribadi
mereka.

Tujuan Pelatihan

MenurutHasibuan (2010 : 70) mengemukakan bahwa Tujuan pelatihan hakikatnya menyangkut hal-hal berikut :

a. Produktivitas Kerja
Dengan pengembangan, produktivitas kerja karyawan akan meningkat, kualitas dan kuantitas produksi semakin baik, karena technical skill,

Share
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...